Pemkab Karanganyar Raih Predikat Pratama UHC 2026
KARANGANYAR, Jatengnews.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karanganyar meraih prestasi di tingkat nasional dengan menerima Predikat Pratama Pencanangan Universal Health Coverage (UHC) Tahun 2026.Penghargaan tersebut...
Nawal Arafah Borong Kopi UMKM Lereng Muria, Dorong Produk Lokal Tembus Pasar Global
KUDUS, Jatengnews.id – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Jawa Tengah, Nawal Arafah Yasin, mengunjungi Pusat UMKM Desa Wisata Dukungwaringin, Kecamatan Dawe, Kabupaten...
PKK Jateng Dorong Budidaya Ayam Petelur Lewat Program Rabu Pon
KUDUS, Jatengnews.id – Ketua Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Jawa Tengah, Nawal Arafah Yasin, meninjau peternakan ayam petelur di Desa...
Operasi Modifikasi Cuaca Digelar, 1 Ton Garam Disemai di Perairan Utara Jateng
SEMARANG, Jatengnews.id – Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) kembali dilaksanakan di wilayah perairan utara Jawa Tengah, Selasa (27/1/2026).Pada sortie ketiga, pesawat PK-SCJ melakukan penyemaian awan...
Hari ke-10 Pencarian Pendaki Hilang di Bukit Mongkrang, Sekda Jateng Turun Langsung ke Lokasi
KARANGANYAR, Jatengnews.id – Upaya pencarian terhadap pendaki asal Colomadu, Karanganyar, Yazid Ahmad Firdaus (26) yang dilaporkan hilang di Bukit Mongkrang, kawasan lereng Gunung Lawu,...
Gerakan Rabu Pon Digencarkan, PKK Jateng Dorong Penanaman Pohon Cegah Banjir
KUDUS, Jatengnews.id – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Jawa Tengah, Nawal Arafah Yasin, mendorong kader PKK melakukan penanaman pohon...
Aktif JKN Tembus 85 Persen, Kota Semarang Sabet UHC Award 2026
SEMARANG, Jatengnews.id – Upaya Pemerintah Kota Semarang dalam memperluas perlindungan jaminan kesehatan kembali menuai apresiasi nasional.Kota Semarang berhasil meraih Universal Health Coverage (UHC) Award...
Lima Perangkat Daerah di Demak Raih Penghargaan PEKPPP Mandiri 2025
DEMAK, Jatengnews.id – Lima perangkat daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Demak berhasil meraih penghargaan Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP) Mandiri Tahun...



